sumber: jokedaliemen.tumblr.com Kepergian selalu diantarkan beberapa harap dan titipan , t entunya dengan orang-orang yang kau cintai Perjalanan diawali oleh jalan-jalan yang lurus dan keceria a n — sebab kita akan kembali menemui realitas perkotaan yang serba ada Sementara kesedihan hadir di tempat berbeda Ingatan-ing a tan masa kanak akan dirindukan K enangan-kenangan yang tumbuh pada masa lalu akan mengusik dada hingga berdeba r — se sak Perjalanan menemui kelokan-kelokan tajam, jurang, bukit dan laut yang membenta ng luas Pelukan kian erat pada bangku mobil yang sempit Harapan-harapan terus tertanam di jiwa 500 KM telah dilalui Batas selatan dan tenggara Sulawesi telah menampakkan dirinya — d an pada akhirnya kita tak mampu menerobos batas-batas kewajaran manusia Malam tiba bersama hujan yang leba t — kita memutuskan untuk singgah berteduh, memelihara cemas juga harap untuk tiba di kota tujuan — t anpa sakit apa-apa
Letak Rindu adalah blog yang membahas tentang puisi, cerpen, novel, esai budaya populer.